Header Ads



1.2.a.3. Mulai dari diri - Nilai dan Peran Guru Penggerak


TRAPESIUM USIA

Mengapa momen yang terjadi di masa sekolah masih dapat dirasakan dan mungkin masih dapat memengaruhi diri Anda di masa sekarang? 

Karena momen negatif tersebut  membuat saya menjadi tidak suka belajar fisika sampai saat sekarang ini. Menurut saya itu sangat tidak adil karena saya sudah berusaha maksimal mungkin namun diberikan nilai yang menurut saya sangat tidak pantas tanpa ada peringatan/remedial. 

Menurut Anda, apa saja peran dari seorang Guru jika dikaitkan dengan trapesium usia? 

Guru adalah sosok inspirasi bagi siswa, jika guru tidak bisa menjadi sosok inspiratif maka pengalaman negatif akan menjadi Dikenang sepanjnag hayat. 

Buatlah 1-2 kalimat yang dapat menggambarkan nilai-nilai yang Anda percayai sebagai seorang Guru, menggunakan kata-kata berikut: Guru, Murid, Belajar, Makna. 

Guru adalah teladan, inspirasilah anak-anak mu untuk menemukan jalan masa depan



No comments

Powered by Blogger.